SiklusBola

Berita Sepakbola Terupdate Nasional dan Internasional

SiklusBola

Berita Sepakbola Terupdate Nasional dan Internasional

SepakBola

Dari Qatar ke Hatimu, Ketum PSSI: Terima Kasih Sudah Dukung Timnas Indonesia U-17!

Dari Qatar ke Hatimu, Ketum PSSI: Terima Kasih Sudah Dukung Timnas Indonesia U-17!
Dari Qatar ke Hatimu, Ketum PSSI: Terima Kasih Sudah Dukung Timnas Indonesia U-17!

Perjalanan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025 telah berakhir. Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, berterima kasih kepada suporter yang mendukung langsung di Qatar.

Indonesia terhenti di fase grup Piala Dunia U-17. Garuda Muda ada di Grup H dan duduk di posisi ketiga dengan tiga poin.

Garuda Muda kalah bersaing dengan Brasil dan Zambia yang sama-sama punya tujuh poin. Indonesia juga tak mampu mengambil slot tiket dari posisi ketiga terbaik yang tersedia delapan biji untuk diperebutkan 12 tim.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *