SiklusBola

Berita Sepakbola Terupdate Nasional dan Internasional

SiklusBola

Berita Sepakbola Terupdate Nasional dan Internasional

SepakBola

“Dari Ekitike Hingga Midas Arne Slot: MENUJU ERA BOLA YANG LEBIH CERDAS”

“Dari Ekitike Hingga Midas Arne Slot: MENUJU ERA BOLA YANG LEBIH CERDAS”

Hugo Ekitike menyebut Arne Slot jadi salah satu faktor kunci yang membuatnya mantap menerima tawaran Liverpool . Ia berharap kemampuannya makin terasah bersama Slot.

Ekitike jadi rekrutan terbaru Liverpool pada musim panas ini. The Reds sudah mencapai kesepakatan dengan Eintracht Frankfurt untuk transfer penyerang berusia 23 tahun itu.

Ekitike menyebut obrolan pertama dengan Slot berperan penting dalam keputusannya untuk pindah ke Anfield. Manajer asal Belanda itu berhasil meyakinkan Ekitike untuk gabung Liverpool.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *