[Joao Pedro: Sosok Mysterius yang Guncang Chelsea dalam Seminggu]
![[Joao Pedro: Sosok Mysterius yang Guncang Chelsea dalam Seminggu]](https://siklusbola.com/wp-content/uploads/2025/07/featured_1752066961951.jpg)
Joao Pedro menjalani start impian dalam kariernya bersama Chelsea . Belum lama gabung, ia sudah membantu Chelsea lolos ke final Piala Dunia Antarklub 2025 .
Pedro digaet Chelsea dari Brighton & Hove Albion pada bursa transfer musim panas ini. Transfernya secara resmi baru diumumkan pada Rabu (2/7/2025) pekan lalu.
Penyerang berusia 23 tahun itu menjalani debutnya dalam seragam The Blues saat pertandingan melawan Palmeiras di perempatfinal Piala Dunia Antarklub 2025. Ia kala itu masuk sebagai pemain pengganti.