[Klopp Bermain Aman atau Malah Menyelamatkan Karier Alexander-Arnold?]
![[Klopp Bermain Aman atau Malah Menyelamatkan Karier Alexander-Arnold?]](https://siklusbola.com/wp-content/uploads/2025/05/featured_1748098005782.jpg)
Trent Alexander-Arnold sempat dicemooh para suporter Liverpool, karena pindah ke Real Madrid. Eks manajer Juergen Klopp pasang badan buat sang bek sayap!
Itu terjadi ketika Liverpool menjamu Arsenal di lanjutan Liga Inggris, Minggu (11/5) malam WIB. Trent Alexander-Arnold masuk sebagai pemain pengganti di menit ke-67, gantikan Conor Bradley.
Trent disoraki ‘boo’ oleh para suporter The Reds. Laga tersebut tuntas sama kuat 2-2.